Minggu, 28 Desember 2014

Tutorial Aplikasi BKChem

  BKChem

    BKChem adalah software Ubuntu untuk pelajaran kimia yang dikemas dengan fitur. Mendukung, menurut tim pengembang website: gambar ikatan molekul, panjang ikatan dan pembatasan sudut untuk membantu dengan gambar, siap untuk menggunakan template umum, mendukung warna, grafik vektor sederhana (persegi panjang, lingkaran, poligon, dan lain – lain) serta lainnya.
      Mengedit juga mudah dengan kemampuan unlimited undo dan redo, menyelaraskan, scaling, rotasi (2D, 3D), menyelaraskan molekul, rotasi fragmen molekul , definisi dari gambar (panjang ikatan, lebar, warna).
     BKChem memiliki kemampuan ekspor untuk SVG (data asli secara transparan tertanam ke dalam file SVG), OpenOffice Draw format, ODF (OpenOffice 2.0), Encapsulated PostScript, PDF, PNG, dukungan dasar untuk kedua CML1 dan CML2, Molfiles dan generasi SMILES. Dapat juga mengimpor CML1 dan CML2, Molfiles, SMILES (subset) dan inchi (subset). BkChem diterjemahkan dalam bahasa Inggris, Perancis, Ceko, Polandia, Jerman dan terjemahan Tradisional Cina.
 Cara penggunaan
1. Buka aplikasi Bkchem, maka akan muncul gambar sebagai berikut :
1
2.  Semisal kita akan membuat benzil klorida menjadi metil benzoat. Klik cincin benzena. Klik pada lembar berwarna putih seperti pada gambar di bawah ini.
2
3.  Untuk menambah lengan klik draw
3
4. Untuk menuliskan atom maka digunakan text
4
5
6
 Cara Instal BKChem
2. Membuka terminal dengan cara ketik Ctrl+Alt+T
Sudo apt-get update
sudo apt-get install BkChem
3.Membuka Ubuntu Software → Scince & Engineering → Chemistry → BKChem
Sumber :

Sabtu, 20 Desember 2014

Kumpulan Soal Koloid

Nah, bagi kawan-kawan yang ingin memperdalam pengetahuannya terkait materi koloid bisa mengerjakan latihan soal-soal yang dapat di unduh di https://drive.google.com/file/d/0B54nDDbHRDoLdWN6cm54Ty1Xdmc/view?usp=sharing
Semangat mengerjakan :)

VIDEO PERBEDAAAN ANTARA LARUTAN, KOLOID, DAN SUSPENSI


VIDEO PERBEDAAAN ANTARA LARUTAN, KOLOID, DAN SUSPENSI



Bagi kawan-kawanku yang masih bingung  membedakan antara larutan, koloid, dan suspensi dapat menyaksikan video diatas agar lebih paham.
Semangat belajar :)

Silabus Kimia SMA Kelas XII

Bagi kawan-kawan yang membutuhkan Silabus Kimia SMA Kelas XII bisa diunduh melalui https://drive.google.com/file/d/0B54nDDbHRDoLMnJsSE9aQWU4S2M/view?usp=sharing
Semoga bermanfaat :)

Silabus Kimia SMA Kelas XI

Bagi kawan-kawan yang membutuhkan Silabus Kimia SMA Kelas XI bisa diunduh melalui https://drive.google.com/file/d/0B54nDDbHRDoLdEtCdkZXc0lmdG8/view?usp=sharing
Semoga bermanfaat :)

SILABUS KIMIA SMA KELAS X

Bagi kawan-kawan yang membutuhkan Silabus Kimia SMA Kelas X bisa diunduh melalui https://drive.google.com/file/d/0B54nDDbHRDoLQkxIYzZrcTJtNUE/view?usp=sharing
Semoga bermanfaat :)

Minggu, 07 Desember 2014

Jurus Jitu Belajar Kimia


Jurus Jitu Belajar Kimia


Satu kata yang mungkin paling sering didengar para siswa (sebenarnya sih semua siswa juga tahu bahwa kewajiban utamanya) memang pada satu kata tersebut. Apalagi kalau bukan belajar, belajar, belajar. dan apalagi belajar kimia tuh,, paling anti biasanya para siswa tuh,, hehehe,, pengalaman hahaha.. :P